Dinanti Warga Samarinda, PTSL Beri Kepastian Hukum dan Bantu Datangkan Modal Usaha

  Radar Istana.Samarinda -  Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) yang dijalankan Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Per...

 


Radar Istana.Samarinda - 

Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) yang dijalankan Kementerian Agraria dan Tata Ruang/Badan Pertanahan Nasional (ATR/BPN) sudah menyentuh seluruh lapisan masyarakat di Indonesia. Hadirnya PTSL ini memudahkan masyarakat memperoleh kepastian hukum dengan adanya sertipikat sebagai bukti sah kepemilikan yang diakui negara. Sertipikat itu sendiri dapat menjadi alat bantu bagi masyarakat untuk meningkatkan taraf perekonomiannya.


Hermanto (39), seorang karyawan swasta di Samarinda menyampaikan jika sertipikat tanah yang ia terima pada Senin (21/11/2022) ini memang sudah dinanti olehnya. Ia mengaku, sebelum memiliki sertipikat dirinya selalu merasa khawatir karena tanah miliknya belum mempunyai kepastian hukum.


"Sertipikat ini akan saya simpan saja, Mas. Yang di mana ini sebagai tanda buktilah dan kita kalau ada sertipikat menjadi mudah membayar pajak, sebagai warga negara yang baik menjadi enak dan mudah membayar pajaknya," ujar Hermanto saat diwawancarai pada acara Sosialisasi Program Strategis Kementerian ATR/BPN bersama Komisi II Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) di Hotel Bumi Senyiur, Samarinda.


Hermanto mengaku begitu bahagia ketika mendapatkan sertipikat dan lantas menceritakan bagaimana ia mengikuti program PTSL ini. "Saya sangat senang karena ini yang selama ini kita tunggu-tunggu. Kalau secara pribadi, sulit untuk mengurus pribadi karena biaya cukup tinggi, tapi kebetulan dari Pak RT kami menginfokan ke warganya dan saya tak pikir panjang saya langsung ikut," terangnya.


Sertipikat tanah selain memberi kepastian hukum juga dapat meningkatkan perekonomian dengan memanfaatkan kemudahan akan akses ke perbankan. Hal inilah yang direncanakan oleh Siwi Susanti (38), seorang ibu rumah tangga dari Kelurahan Lempake, Kota Samarinda. Ia menginginkan sertipikatnya diagunkan ke bank untuk menambah modal usahanya.


"Alhamdulilah ya saya bersyukur tanah saya sudah bersertipikat, kebetulan saya sedang hitung-hitung jika saya mau sekolahkan (agunkan, red) ke bank. Lumayan _kan_ untuk tambah-tambah ekonomi keluarga, tapi saya tidak ingin tergesa-gesa pastinya mau saya hitung-hitung terlebih dahulu," imbuh Siwi Susanti.


Siwi Susanti juga mengatakan, program PTSL ini harus dimasifkan ke daerah-daerah lain. "Program PTSL ini harus diperbanyak karena membantu _banget_ program ini buat masyarakat. Terima kasih buat pemerintah khususnya ATR/BPN yang telah membuatkan program ini," pungkasnya. 

(Zulham Daeng)

COMMENTS

Selamat Hari Raya Idul Fitri

Selamat Hari Raya Idul Fitri



Nama

Aceh,260,Aceh barat,5,Aceh besar,5,Aceh singkil,133,Aceh tengah,1,Aceh timur,28,Aceh utara,1,bali,1,Banda Aceh,49,Bandar Lampung,20,Bandung,9,Bandung Barat,2,bangka,3,Bangka Belitung,430,Bangka Selatan,10,Bantaeng,1,Banten,5,banyuasin,5,banyuwangi,1,Barito selatan,2,Barito timur,391,Barito Utara,50,Batam,69,Batang,2,Batu Bara,2,Bekasi,21,bener meriah,242,Bengkalis,5,bengkulu,1,Bogor,6,bukit tinggi,11,china,1,ciamis,1,cikarang,1,cileungsi,1,cimahi,1,Demak,11,denpasar,1,depok,1,dumai,3,garut,1,indonesia,4,Jakarta,167,jambi,14,Jawa barat,2,Jawa tengah,2,Jawa timur,2,jayapura,1,jogjakarta,1,Kab Bekasi,2,Kab. Bekasi,1,Kab. Way Kanan,8,Kab.Sintang,31,Kalbar,39,Kalideres,1,Kalimantan timur,1,Kalteng,58,kaltim,1,kampar,1,Kapuas hulu,426,Kayong utara,82,kayonh,1,klaten,1,Kuantan Singingi,2,Kudus,1,labuhan batu,14,labuhan hantu,3,Lampung,12,Lampung Tanggamus,1,Lampung Tengah,7,Lampung timur,1,Lampung Utara,82,Lamsel,1,Lebak,1,lombok,1,lumajang,1,Madiun,1,magelang,1,majalengka,1,makasar,4,Makassar,8,maluku,1,Manado,1,manokwari,1,Medan,53,Melawi,21,menggala,1,MESUJI,100,Mojokerto,2,Muara Enim,3,MUBA,205,MURATARA,217,Nagan raya,5,Nias,1,Padang,2,Pakpak Bharat,3,palangkaraya,7,palembang,24,pamulang,1,Pandeglang,305,pangkal pinang,33,Papua,14,pasawaran,95,pasuruan,1,pekalongan,1,Pekanbaru,3,pemalang,1,phakphak barat,1,plakat tinggi,1,ponorogo,9,Pontianak,8,pringsewu,1,probolinggo,1,purwakarta,1,Rawajitu,1,Riau,2132,Sabang,1,sabulussalam,1,SAMARINDA,2,Sanggau,4,Sekayu,60,Selayar,1,Semarang,2,Serang,13,simalungun,91,solo,1,subang,1,subulussalam,133,Sulawesi barat,226,Sulawesi Selatan,1,sumsel,2,surabaya,3,surakarta,1,Taliabu,22,tanah jawa,2,tanggerang,3,tasikmalaya,1,Tekini,9,Terini,2,Terkini,7221,Terkinu,14,tulang bawang,510,TULANG BAWANG BARAT,18,Tulungagung,21,Yogyakarta,1,
ltr
item
Radar Istana: Dinanti Warga Samarinda, PTSL Beri Kepastian Hukum dan Bantu Datangkan Modal Usaha
Dinanti Warga Samarinda, PTSL Beri Kepastian Hukum dan Bantu Datangkan Modal Usaha
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjouSNvaOKsDVZunsJIObaZfcwKn5wSd4R8FGrnVjTmIAv_qYrXue_G4TK5_YV-TL3SpTw2U1Nq7vjxTsuEGfVaw1Qe9VXamTQwX0-Qkb_Cx4QWduLSUhin7O-tH-RLVSEVsRSq7Pqrie9O_mWRszOqgJ6v5oBQ_IOFCguQQH8it0VUJf0J4F0CHEJayQ/s320/IMG-20221124-WA0053.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEjouSNvaOKsDVZunsJIObaZfcwKn5wSd4R8FGrnVjTmIAv_qYrXue_G4TK5_YV-TL3SpTw2U1Nq7vjxTsuEGfVaw1Qe9VXamTQwX0-Qkb_Cx4QWduLSUhin7O-tH-RLVSEVsRSq7Pqrie9O_mWRszOqgJ6v5oBQ_IOFCguQQH8it0VUJf0J4F0CHEJayQ/s72-c/IMG-20221124-WA0053.jpg
Radar Istana
https://www.radaristana.com/2022/11/dinanti-warga-samarinda-ptsl-beri.html
https://www.radaristana.com/
https://www.radaristana.com/
https://www.radaristana.com/2022/11/dinanti-warga-samarinda-ptsl-beri.html
true
8630875968892988369
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy