DAMPINGI PRESIDEN TINJAU PASAR TANAH ABANG, PJ GUBERNUR HERU OPTIMIS PEREKONOMIAN JAKARTA TERUS TUMBUH

  Radar Istana.Jakarta Pusat  -   Dalam rangka memantau perkembangan perekonomian pada awal tahun 2023, Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, ...

 


Radar Istana.Jakarta Pusat  -  

Dalam rangka memantau perkembangan perekonomian pada awal tahun 2023, Penjabat (Pj) Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono, bersama Dirut PD Pasar Jaya Tri Prasetyo, mendampingi Presiden Joko Widodo saat meninjau Blok A Pasar Tanah Abang, Jakarta Pusat, pada Senin (2/1). Tinjauan dilakukan setelah Presiden Joko Widodo membuka kegiatan perekonomian di Bursa Efek Jakarta.


Setelah tinjauan tersebut, Pj Gubernur Heru mengatakan Pemprov DKI akan memastikan segala kegiatan perekonomian di Jakarta berjalan dengan baik, terutama saat mengawali Tahun 2023. Ia optimis kegiatan ekonomi di berbagai pasar bisa tumbuh dan taraf kehidupan warga Jakarta lebih sejahtera.


"Dalam mengawali 2023, kita ingin segala kegiatan masyarakat berjalan dengan semestinya, terutama di bidang perekonomian. Kami tadi bersama Presiden melihat berbagai kegiatan perekonomian dan memastikan semuanya berjalan lancar, sehingga roda perekonomian berjalan dengan baik," ujar Pj Gubernur Heru.


Selain itu, Pj Gubernur Heru juga mengimbau para pedagang atau pelaku Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) di Jakarta untuk terus berbenah dan semakin berinovasi dalam berniaga. Ha ini seiring dengan arus perkembangan teknologi digital yang juga semakin berkembang. Maka Pj Gubernur Heru mengajak seluruh warga untuk lebih memanfaatkan teknologi berbasis digital dalam berusaha, di samping berniaga secara konvensional.


"Pada tahun baru ini ini, mari kita awali dengan semangat baru, inovasi baru, serta strategi baru untuk bersama-sama memajukan roda perekonomian di Jakarta. Baik secara konvensional maupun digital, semuanya harus dioptimalkan (dalam berniaga). Untuk itu saya harap para pelaku usaha bisa terbuka dengan perkembangan teknologi," tambah Pj Gubernur Heru.


Sebelumnya, Presiden Joko Widodo mengatakan ingin memastikan kondisi sektor hilir (perekonomian) bergerak dengan awal yang bagus, seperti; pasar produksi yang ada di di daerah-daerah, khususnya di Jakarta. Presiden Joko Widodo ingin Tahun 2023 menjadi awal yang baik agar roda perekonomian di seluruh Indonesia terus tumbuh, melebihi pencapaian dari tahun 2022.


"Saya ingin melihat rasa optimis itu ada pada tahun 2023. Karena pada tahun 2022 adalah momen perjuangan yang tidak mudah. Harapannya, ada optimisme itu, karena PPKM sudah dicabut. Dampak hal ini tidak hanya ada di Pasar Tanah Abang saja, tetapi di 16 pasar hilir (seluruh Indonesia). Tadi ada pedagang yang menyampaikan harapan omzet-nya bertambah dari sebelumnya, bahkan perkembangan teknologi bisa mempermudah proses kegiatan jual beli," pungkas presiden Jokowi

(Zulham Daeng)

COMMENTS

Selamat Hari Raya Idul Fitri

Selamat Hari Raya Idul Fitri



Nama

Aceh,260,Aceh barat,5,Aceh besar,5,Aceh singkil,133,Aceh tengah,1,Aceh timur,28,Aceh utara,1,bali,1,Banda Aceh,49,Bandar Lampung,20,Bandung,9,Bandung Barat,2,bangka,3,Bangka Belitung,430,Bangka Selatan,10,Bantaeng,1,Banten,5,banyuasin,5,banyuwangi,1,Barito selatan,2,Barito timur,391,Barito Utara,50,Batam,69,Batang,2,Batu Bara,2,Bekasi,21,bener meriah,242,Bengkalis,5,bengkulu,1,Bogor,6,bukit tinggi,11,china,1,ciamis,1,cikarang,1,cileungsi,1,cimahi,1,Demak,11,denpasar,1,depok,1,dumai,3,garut,1,indonesia,4,Jakarta,167,jambi,14,Jawa barat,2,Jawa tengah,2,Jawa timur,2,jayapura,1,jogjakarta,1,Kab Bekasi,2,Kab. Bekasi,1,Kab. Way Kanan,8,Kab.Sintang,31,Kalbar,39,Kalideres,1,Kalimantan timur,1,Kalteng,58,kaltim,1,kampar,1,Kapuas hulu,426,Kayong utara,82,kayonh,1,klaten,1,Kuantan Singingi,2,Kudus,1,labuhan batu,14,labuhan hantu,3,Lampung,12,Lampung Tanggamus,1,Lampung Tengah,7,Lampung timur,1,Lampung Utara,82,Lamsel,1,Lebak,1,lombok,1,lumajang,1,Madiun,1,magelang,1,majalengka,1,makasar,4,Makassar,8,maluku,1,Manado,1,manokwari,1,Medan,53,Melawi,21,menggala,1,MESUJI,100,Mojokerto,2,Muara Enim,3,MUBA,205,MURATARA,217,Nagan raya,5,Nias,1,Padang,2,Pakpak Bharat,3,palangkaraya,7,palembang,24,pamulang,1,Pandeglang,305,pangkal pinang,33,Papua,14,pasawaran,95,pasuruan,1,pekalongan,1,Pekanbaru,3,pemalang,1,phakphak barat,1,plakat tinggi,1,ponorogo,9,Pontianak,8,pringsewu,1,probolinggo,1,purwakarta,1,Rawajitu,1,Riau,2132,Sabang,1,sabulussalam,1,SAMARINDA,2,Sanggau,4,Sekayu,60,Selayar,1,Semarang,2,Serang,13,simalungun,91,solo,1,subang,1,subulussalam,133,Sulawesi barat,226,Sulawesi Selatan,1,sumsel,2,surabaya,3,surakarta,1,Taliabu,22,tanah jawa,2,tanggerang,3,tasikmalaya,1,Tekini,9,Terini,2,Terkini,7221,Terkinu,14,tulang bawang,510,TULANG BAWANG BARAT,18,Tulungagung,21,Yogyakarta,1,
ltr
item
Radar Istana: DAMPINGI PRESIDEN TINJAU PASAR TANAH ABANG, PJ GUBERNUR HERU OPTIMIS PEREKONOMIAN JAKARTA TERUS TUMBUH
DAMPINGI PRESIDEN TINJAU PASAR TANAH ABANG, PJ GUBERNUR HERU OPTIMIS PEREKONOMIAN JAKARTA TERUS TUMBUH
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhkmBN4F0wMMBzdyqHi9VEORS92AohACJHPEkMtblZV6SZEE4_YJYZxTGPm_rsZt5WcjWVeNOKFTQNBb8JJg4fgaqZPe8vk-DHmK857gW95JD1KKre39StUOM5eauxg_4ut1bdOCELZZBkIOKR2Y_pjj-FZdYM_UQbeXhs8xOJYRZZsfKQaLowHHGsj-g/s320/IMG-20230102-WA0036.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhkmBN4F0wMMBzdyqHi9VEORS92AohACJHPEkMtblZV6SZEE4_YJYZxTGPm_rsZt5WcjWVeNOKFTQNBb8JJg4fgaqZPe8vk-DHmK857gW95JD1KKre39StUOM5eauxg_4ut1bdOCELZZBkIOKR2Y_pjj-FZdYM_UQbeXhs8xOJYRZZsfKQaLowHHGsj-g/s72-c/IMG-20230102-WA0036.jpg
Radar Istana
https://www.radaristana.com/2023/01/dampingi-presiden-tinjau-pasar-tanah.html
https://www.radaristana.com/
https://www.radaristana.com/
https://www.radaristana.com/2023/01/dampingi-presiden-tinjau-pasar-tanah.html
true
8630875968892988369
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy