Empat Warga Bilah Hilir Labuhan Batu Diamankan Polres Rohil.

  Ujung Tanjung l radar istana. Com.  Aparat kepolisian Polres Rokan Hilir meringkus 6 (enam) kawanan pelaku aksi perampokan sarang burung w...

 


Ujung Tanjung l radar istana. Com. 


Aparat kepolisian Polres Rokan Hilir meringkus 6 (enam) kawanan pelaku aksi perampokan sarang burung walet milik Basuki (47) warga Jalan Sintong Kepenghuluan Sintong Kecamatan Tanah Putih. Para pelaku diamankan saat bersembunyi di wilayah Kampung Jawa Kecamatan Labuhan Batu Provinsi Sumut. pada Selasa 10 Januari 2023.


Para pelaku perampokan diketahui berinisial YK alias Yuyun (52) ,F Als pepen (37),FSR Alias Fiki (20),W alias Sini (43) yang keempat nya warga Kecamatan Bilah Hilir - Labuhan Batu Provinsi Sumatera Utara (Sumut).


Sementara dua rekannya , M. Yusuf alias Yusuf alias Akiong (65) warga jalan Kampung Jawa Kelurahan Padang Matinggi Kecamatan Rantau Utara Kab. Labuhan Batu dan AS Lubis Alias Agus (39) warga Jalan Bulu Tangkis Kelurahan Ringo-Ringo Kabupaten Labuhan Batu.


Penjelasan penangkapan aksi perampok sarang burung walet disampaikan Kapolres Rokan Hilir AKBP Andrian Pramudianto SH SIK MSi melalui Kasi Humas AKP Juliandi SH yang menerangkan terkait penangkapan 6 pelaku perampokan tersebut setelah adanya laporan Basuki selaku korban perampokan pada Jumat 06 Januari 2023.


Untuk Laporan Kronologis Kejadaian


Kasi Humas AKP Juliandi mengatakan , kejadiannya pada hari Jumat 06 Januari 2023 sekira Jam 03.00 Wib, yang mana pada saat itu Pelapor sedang tidur, tiba-tiba mendengar pintu rumahnha di dobrak oleh beberapa orang yang tidak di kenal dan langsung mengancam pelapor pakai senjata parang.


Kemudian para pelaku mengikat kaki dan tangan serta menyekap pelapor kedalam kamar dan menggasak barang-barang berharga milik pelapor seperti yang tunai Rp.12.000.000 HandPhone beserta Kotak serta mengambil Isi sarang walet.


 Setelah mengambil barang tersebut kemudian para pelaku pergi meninggalkan Pelapor yang saat itu didalam rumah, Akhirnya pelapor langsung berusaha melepaskan ikatan tali dan keluar rumah minta pertolongan warga dan hingga melaporkan kejadian tersebut ke Polres Rokan Hilir. Jelasnya AKP Juliandi, Kamis 12 Januari 2023.


Terkait Kronologis Penangkapan


Hasil penyelidikan dilapangan, Tim Opsnal Sat Reskrim Polres Rokan Hilir yang dipimpin Ipda All Hidayat, S. Tr,k , M.M. berhasil mengetahui keberadaan Pelaku dan alhasil Pada hari Selasa 10 Januari 2023 sekira pukul 16.00 Wib didapat informasi keberadaan pelaku didaerah Kampung Jawa Kel. Padang Matinggi Kec. Labuhan Batu Prov. Sumut. 


Kemudian Tim segera melakukan penangkapan terhadap terduga pelaku. Dari interogasi pelaku Yuyun dan rekan-rekan nya mengakui telah melakukan tindak Pidana pencurian dengan Kekerasan di Jalan Putri Hijau Km. 09 Kepenghuluan Sintong Kecamatan Tanah Putih Kabupaten Rokan Hilir dan langsung dibawa Ke Polres Rohil guna penyidikan lebih lanjut. pungkasnya. ( rl).

COMMENTS

Selamat Hari Raya Idul Fitri

Selamat Hari Raya Idul Fitri



Nama

Aceh,260,Aceh barat,5,Aceh besar,5,Aceh singkil,133,Aceh tengah,1,Aceh timur,28,Aceh utara,1,bali,1,Banda Aceh,49,Bandar Lampung,20,Bandung,9,Bandung Barat,2,bangka,3,Bangka Belitung,430,Bangka Selatan,10,Bantaeng,1,Banten,5,banyuasin,5,banyuwangi,1,Barito selatan,2,Barito timur,391,Barito Utara,50,Batam,69,Batang,2,Batu Bara,2,Bekasi,21,bener meriah,242,Bengkalis,5,bengkulu,1,Bogor,6,bukit tinggi,11,china,1,ciamis,1,cikarang,1,cileungsi,1,cimahi,1,Demak,11,denpasar,1,depok,1,dumai,3,garut,1,indonesia,4,Jakarta,167,jambi,14,Jawa barat,2,Jawa tengah,2,Jawa timur,2,jayapura,1,jogjakarta,1,Kab Bekasi,2,Kab. Bekasi,1,Kab. Way Kanan,8,Kab.Sintang,31,Kalbar,39,Kalideres,1,Kalimantan timur,1,Kalteng,58,kaltim,1,kampar,1,Kapuas hulu,426,Kayong utara,82,kayonh,1,klaten,1,Kuantan Singingi,2,Kudus,1,labuhan batu,14,labuhan hantu,3,Lampung,12,Lampung Tanggamus,1,Lampung Tengah,7,Lampung timur,1,Lampung Utara,82,Lamsel,1,Lebak,1,lombok,1,lumajang,1,Madiun,1,magelang,1,majalengka,1,makasar,4,Makassar,8,maluku,1,Manado,1,manokwari,1,Medan,53,Melawi,21,menggala,1,MESUJI,100,Mojokerto,2,Muara Enim,3,MUBA,205,MURATARA,217,Nagan raya,5,Nias,1,Padang,2,Pakpak Bharat,3,palangkaraya,7,palembang,24,pamulang,1,Pandeglang,305,pangkal pinang,33,Papua,14,pasawaran,95,pasuruan,1,pekalongan,1,Pekanbaru,3,pemalang,1,phakphak barat,1,plakat tinggi,1,ponorogo,9,Pontianak,8,pringsewu,1,probolinggo,1,purwakarta,1,Rawajitu,1,Riau,2132,Sabang,1,sabulussalam,1,SAMARINDA,2,Sanggau,4,Sekayu,60,Selayar,1,Semarang,2,Serang,13,simalungun,91,solo,1,subang,1,subulussalam,133,Sulawesi barat,226,Sulawesi Selatan,1,sumsel,2,surabaya,3,surakarta,1,Taliabu,22,tanah jawa,2,tanggerang,3,tasikmalaya,1,Tekini,9,Terini,2,Terkini,7221,Terkinu,14,tulang bawang,510,TULANG BAWANG BARAT,18,Tulungagung,21,Yogyakarta,1,
ltr
item
Radar Istana: Empat Warga Bilah Hilir Labuhan Batu Diamankan Polres Rohil.
Empat Warga Bilah Hilir Labuhan Batu Diamankan Polres Rohil.
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEioDyOwTulfj4at_Hw-WzONK4LIld4faP_FUMuU82w5_Y_qw9o7VOUDF9p6qer8c2YL4pREHqnNAWzSlqtd4X7OMcX09OTGV3Sg3Ug_XkXraT0PvhNhlFCaiDGrFXEIHbcWYWOQ6n1l4cQ_saBQsvxXNwUb5S4jeFnxWcKgJhZ4injDEkbPUsZl5stewA/s320/IMG-20230112-WA0072.jpg
https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEioDyOwTulfj4at_Hw-WzONK4LIld4faP_FUMuU82w5_Y_qw9o7VOUDF9p6qer8c2YL4pREHqnNAWzSlqtd4X7OMcX09OTGV3Sg3Ug_XkXraT0PvhNhlFCaiDGrFXEIHbcWYWOQ6n1l4cQ_saBQsvxXNwUb5S4jeFnxWcKgJhZ4injDEkbPUsZl5stewA/s72-c/IMG-20230112-WA0072.jpg
Radar Istana
https://www.radaristana.com/2023/01/empat-warga-bilah-hilir-labuhan-batu.html
https://www.radaristana.com/
https://www.radaristana.com/
https://www.radaristana.com/2023/01/empat-warga-bilah-hilir-labuhan-batu.html
true
8630875968892988369
UTF-8
Loaded All Posts Not found any posts VIEW ALL Readmore Reply Cancel reply Delete By Home PAGES POSTS View All RECOMMENDED FOR YOU LABEL ARCHIVE SEARCH ALL POSTS Not found any post match with your request Back Home Sunday Monday Tuesday Wednesday Thursday Friday Saturday Sun Mon Tue Wed Thu Fri Sat January February March April May June July August September October November December Jan Feb Mar Apr May Jun Jul Aug Sep Oct Nov Dec just now 1 minute ago $$1$$ minutes ago 1 hour ago $$1$$ hours ago Yesterday $$1$$ days ago $$1$$ weeks ago more than 5 weeks ago Followers Follow THIS CONTENT IS PREMIUM Please share to unlock Copy All Code Select All Code All codes were copied to your clipboard Can not copy the codes / texts, please press [CTRL]+[C] (or CMD+C with Mac) to copy